Bogor, 26 Agustus 2023 – Segenap Pimpinan dan Keluarga Besar Fakultas Teknologi Pertanian IPB University mengucapkan Selamat dan Sukses kepada Prof. Dr. Ir. Moh. Yani, M.Eng, IPM, Guru Besar Tetap Fakultas Teknologi Pertanian IPB University atas Orasi Ilmiah Guru Besar pada Sabtu, 26 Agustus 2023 bertajuk Pengembangan Teknik Bioremediasi Lingkungan Tercemar Limbah Bahan Berbahaya dan Beracun (B3) Dari Skala Laboratorium Sampai Penerapannya.

Berita
Lokakarya Pendidikan Penerapan Problem Based Learning, Project-Based Learning dan Case Study Dalam Matakuliah Berbasis Ilmu Dasar dan Keteknikan/Teknologi
Bogor, 30 Agustus 2023 – Fakultas Teknologi Pertanian-IPB (Fateta IPB) mengadakan Rabuan Bersama dalam rangka “Lokakarya Pendidikan Penerapan Problem Based Learning, Project-Based Learning dan Case